GN.Network
Efek Kurang Konsumsi Sayur: Dari Masalah Pencernaan hingga Kulit Kusam
Tubuh akan mengalami berbagai gangguan kesehatan jika kurang mengonsumsi sayur. Kurang konsumsi serat pada sayuran dapat menimbulkan gangguan pencernaan seperti sembelit yang membuka jalan risiko penyakit lainnya.
Perbedaan Dispepsia dan Gastritis, Panduan Lengkap untuk Pemahaman dan Penanganan
Masalah pencernaan dapat mencakup berbagai kondisi, dan dua di antaranya yang sering membingungkan adalah dispepsia dan gastritis. Dua gangguan pencernaan tersebut bisa saja muncul akibat dari kebiasaan hidup yang buruk.
Mengapa Sereal Bagus untuk Lambung? Inilah Manfaatnya untuk Pencernaan
Manfaat konsumsi sereal bagi kesehatan lambung dan kesehatan tubuh secara menyeluruh erat kaitannya dengan kandungan serat di dalam sereal. Serat dari sereal yang tersusun dari biji-bijian seperti oats aman bagi lambung karena bersifat basa.
Bahan-Bahan Herbal yang Efektif untuk Detoksifikasi
Detoksifikasi adalah proses pembersihan tubuh dari racun dan zat berbahaya yang dapat menumpuk akibat pola makan, paparan polusi, atau stres. Menggunakan bahan-bahan herbal untuk detoksifikasi...

