GN.Network
Waspada Promo Kuliner Kemerdekaan: Tips Aman Bagi Penderita Asam Lambung
Di hari perayaan kemerdekaan yang penuh kemenangan, kita juga harus punya satu tujuan, yaitu mewujudkan LAMBUNG MERDEKA. Tapi lambung kamu tidak akan merdeka kalau masalah asam lambung kambuh.
Kenapa Saat Puasa Mudah Lemas dan Ngantuk? Begini Cara Mengatasinya
Rasa lemas dan mengantuk saat menjalankan ibadah puasa adalah yang wajar, namun agar produktivitas tetap terjaga ada beberapa tips yang bisa sobat Nutri jalani. Misal saat sahur usahakan konsumsi asupan makanan yang penuh nutrisi.
Persiapan Fisik Sebelum Ikutan Fun Run, Lari Sehat yang Ringan dan Menyenangkan
Fun Run atau lari yang lebih santai biasanya diikuti oleh berbagai kalangan. Sesuai dengan namanya event ini bertujuan untuk menjaga kesehatan dengan berlari namun lebih fun atau mneyenangkan. Biasanya fun run memiliki jarak mulai dari 3k hingga 5k.
Strategi Diet Seimbang untuk Penderita Asam Lambung: Mencegah dan Mengatasi Refluks
Diet bertujuan untuk mendaoatkan badan yang proporsional tidak berebihan dan kekurangan. Namun cara diet bagi penderita asam lambung diperlukan perhatian yang lebih. Pola makan dan jenis asupan menjadi faktor penting.

