GN.Network
Makanan Sehat untuk Lambung dan Usus: Cara Sederhana Menjaga Kesehatan Pencernaan
Rekomendasi makanan sehat untuk lambung dan usus dengan cara konsumsi seyuran hijau yang kaya serat dan vitamin, buah seperti pisang, yoghurt dengan probiotik merupakan bakteri penting dalam organ pencernaan dan ...
Mengapa Perut Sakit Saat Puasa? Kenali Faktor Penyebabnya!
Bagi sebagian orang menjalankan puasa bisa saja memicu terjadi gangguan kesehatan seperti perut yang tiba-tiba kurang nyaman terasa perih dan sakit. Hal tersebut wajar karena ada penyesuaian pola makan. Namun apabila gangguan perut ...
Persiapan Fisik Sebelum Ikutan Fun Run, Lari Sehat yang Ringan dan Menyenangkan
Fun Run atau lari yang lebih santai biasanya diikuti oleh berbagai kalangan. Sesuai dengan namanya event ini bertujuan untuk menjaga kesehatan dengan berlari namun lebih fun atau mneyenangkan. Biasanya fun run memiliki jarak mulai dari 3k hingga 5k.
Kenapa Kita Batuk? Batuk dan Penyebabnya
Batuk adalah respons tubuh yang alami dan seringkali tidak bisa dihindari. Ini adalah refleks penting yang membantu menjaga saluran pernapasan kita tetap bersih dan bebas dari iritasi, lendir, atau...

