GN.Network
Cara Meredakan Sakit Maag dengan Gerakan Yoga
Trikonasana merupakan gerakan yoga yang dapat membantu mengaktifkan otot inti tubuh, otot tubuh bagian atas, dan memperkuat otot paha belakang serta area selakangan. Gerakan ini mampu merangsang metabolisme tubuh.
Apa Perbedaan Gastritis Erosif dan Ulkus Peptikum?
Gastritis erosif dan ulkus peptikum merupakan masalah pencernaan, khususnya pada organ lambung. Sering kali dianggap masalah serupa, tapi ternyata keduanya merupakan masalah lambung yang berbeda.
Apakah Maag termasuk Penyakit Keturunan?
Penyakit maag merupakan gangguan yang menyerang organ lambung. Gangguan yang sering muncuk ditandai dengan perut kembung, nyeri ulu hati, begah hingga sering bersendawa. Pembahasan kali ini akan membahas apakah maag merupakan penyakit keturunan?