GN.Network
Panduan Memilih Sereal yang Aman untuk Penderita GERD dan Asam Lambung Naik
Sereal sangat banyak di pasaran dan sering kali menjadi pilihan menu sarapan yang dianggap cepat serta praktis. Memilih sereal yang sehat rendah lemak dan gula dapat menjadi perhatian. Berikut ini beberapa tips memilih sereal aman untuk penderita GERD.
Panduan Makanan Tinggi Serat untuk Memperbaiki Kesehatan Pencernaan
Mencukupi kebutuhan serat tubuh untuk memperbaiki kesehatan pencernaan merupakan cara yang tepat untuk dilakukan. Beberapa makanan kaya akan serat seperti aneka buah, sayur, dan kacang-kacangan.
7 Tips Tetap Bertenaga Seharian Meski Puasa, Coba Sekarang!
Tantangan saat menajalankan ibadah puasa ramadhan yang paling umum adalah tubuh yang terasa lemas dan kurang tenaga. Untuk mengurangi rasa lemas bertenaga selama puasa bisa ikuti beberapa tips berikut ini.
Apakah Maag termasuk Penyakit Keturunan?
Penyakit maag merupakan gangguan yang menyerang organ lambung. Gangguan yang sering muncuk ditandai dengan perut kembung, nyeri ulu hati, begah hingga sering bersendawa. Pembahasan kali ini akan membahas apakah maag merupakan penyakit keturunan?

