GN.Network
Apa yang Akan Terjadi Apabila Tubuh Kekurangan Serat?
Berdasarkan kemampuannya untuk larut dalam air, serat terbaik menjadi dua, yaitu serat larut dan serat tidak larut air. Kedua jenis serat ini masing-masing memiliki manfaat tersendiri bagi kesehatan tubuh manusia.
Ciri-ciri Dispepsia dan Kenali Sejak Dini sebelum Terlambat
Dispepsia merupakan gangguan pencernaan yang sering dialami oleh banyak orang. Dianggap sebagai permasalahan ringan, dispepsia dapat menjadi masalah serius apabila tidak segera ditangani dengan baik dan benar.
Sering Dikira Aman, 10 Makanan berikut Justru Mengancam Kesehatan
Salah paham dalam makanan juga dapat terjadi. Beberapa makanan salah kaprah sering dianggap menyehatkan dan aman dikonsumsi namun ternyata malah mengancam kesehatan. Apa saja makanan yang dimaksud?
Apa Itu Sifat Astringen?
Sifat astringen adalah salah satu karakteristik penting dalam dunia botani dan farmasi yang sering ditemui dalam berbagai tumbuhan dan bahan herbal. Sifat ini memiliki berbagai aplikasi terapeutik...

